RajaKomen
Memelihara Kucing dan Pengaruhnya terhadap Kesehatan

Memelihara Kucing dan Pengaruhnya terhadap Kesehatan

1 Maret 2020
1145x
Ditulis oleh : Writer

Kucing, ini adalah hewan peliharaan menggemaskan yang menjadi salah satu hewan peliharaan populer. Ternyata memiliki hewan peliharaan berpengaruh lho terhadap kesehatan pemeliharanya lho. Kita lihat yuk, apa manfaat memelihara hewan terhadap kesehatan ini!

Ternyata ketika kita berinteraksi dengan hewan peliharaan tubuh kita pun melepaskan hormon oksitosin. Hormon oksitosin ini disebut juga sebagai hormon cinta. Hormon ini dapat memberikan ketenangan, kepercayaan, dan stabilitas psikologis. Hormon ini juga membantu meningkatkan perasaan positif dan daoat meringankan gangguan kejiwaan, seperti deoresi misalnya. bahkan ada penelitian yang sedang menyelidiki pengaruh hormon ini terhadap autisme. Ada sedikit bukti bahwa hormon iini dapat meningkatkan kemampuan berkomunikasi pada seseorang dengan autisme.

Berinteraksi dengan hewan peliharaan juga bisa mencegah terjadinya stroke. Lagi-lagi ini berhubungan dengan hormon oksitosin. Ketika kita berinteraksi dengan kucing, mengelus, bermain, ataupun kegiatan berinteraksi lainnya. tanpa kita sadari kita akan merasa lebih tenang dan rileks. Kucing juga dapat menurunkan tekanan darah kita dan hal ini lah yang bisa mencegah kita dari penyakit jantung.

Kucing juga bisa menjadi mood booster karena tingkahnya yang selalu aktif. Dengan suasana hati yang baik, tentu saja ini  bisa membuat kita juga jadi terbawa bersemangat dalam menjalani aktifitas keseharian kita. Dan tentunya memiliki suasana hati yang baik adalah sebuah kebiasaan positif yang juga berpengaruh kepada kesehatan fisik seseorang bukan?

 

Semoga informasi ini bermanfaat ya!

Baca Juga:
Memelihara Kucing dan Pengaruhnya terhadap Kesehatan

Memelihara Kucing dan Pengaruhnya terhadap Kesehatan

Kesehatan      

1 Maret 2020 | 1145


Kucing, ini adalah hewan peliharaan menggemaskan yang menjadi salah satu hewan peliharaan populer. Ternyata memiliki hewan peliharaan berpengaruh lho terhadap kesehatan pemeliharanya lho. ...

Cara Tenangkan Diri dan Meredakan Rasa Cemas Berlebihan

Cara Tenangkan Diri dan Meredakan Rasa Cemas Berlebihan

Tips      

25 Jun 2022 | 618


Saat sedang punya banyak masalah atau dilanda berbagai persoalan, kadang kita bisa dilanda rasa cemas berlebihan. Di sini kita pun perlu melakukan sejumlah upaya untuk bantu ...

Kuliner Jogja yang Unik dan Lezat

Kuliner Jogja yang Unik dan Lezat

Kuliner      

17 Jun 2020 | 1049


Siapa yang tidak tahu dengan kota Jogjakarta yang merupakan pusat kebudayaan serta wisata di pulau Jawa. Dan rasanya tidak lengkap bila berkunjung ke kota ini tanpa menjajal kulinernya. ...

Dengan Satu Saklar, Lampu LED Rumah Bisa Berganti Warna

Dengan Satu Saklar, Lampu LED Rumah Bisa Berganti Warna

Gaya Hidup      

29 Agu 2021 | 1261


Hampir setiap rumah memiliki lampu dan bahkan sudah menjadi kebutuhan umum bagi banyak orang. Tidak hanya sekadar menjadi alat penerangan tetapi di tangan orang yang tepat, lampu tersebut ...

Ingin Kadar Bahagiamu Meningkat? Meng-kinilah!

Ingin Kadar Bahagiamu Meningkat? Meng-kinilah!

Gaya Hidup      

7 Maret 2020 | 951


Merasa bahagia, tentu kamu pernah merasakannya bukan? Coba deh, sebutkan momen bahagia yang teringat pertama kali di benakmu! Kapan kah momen itu terjadi? Tahun ini? Bulan ini? Minggu ...

Tampilan Furniture Semakin Modern dan Tahan Lama dengan Menggunakan HPL

Tampilan Furniture Semakin Modern dan Tahan Lama dengan Menggunakan HPL

Properti      

4 Okt 2019 | 3133


Mungkin bagi anda yang berkutat dalam bidang desain interior sudah mengetahui apa itu HPL? HPL merupakan singkatan dari High Pressure Laminate yang terbuat dari 60-70% kertas dan 30-40% ...

Copyright © Jakarta-Media.com 2018 - All rights reserved